Babinsa Koramil 1430-02/Asera Gelar Karya Bakti Bersama Warga di Kelurahan Langgikima

- Editorial Team

Senin, 22 September 2025 - 13:55 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Konawe Utara – Sebagai wujud kepedulian terhadap kebersihan lingkungan sekaligus mempererat kebersamaan dengan masyarakat, Serda Rusman, Babinsa Koramil 1430-02/Asera, melaksanakan kegiatan karya bakti bersama warga di Kelurahan Langgikima, Kecamatan Langgikima, Kabupaten Konawe Utara, pada Senin (22/9/2025) pukul 08.30 WITA.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Mansyur Djalil, S.Sos selaku Lurah Langgikima, tokoh masyarakat Madun (Thomas), serta warga setempat.

Baca Juga :  Kodim 1430/Konut Gelar Patroli Bersama Komponen Pendukung, Wilayah Aman dan Kondusif

Adapun sasaran karya bakti meliputi pembersihan drainase di sepanjang jalan Kelurahan Langgikima serta pengangkatan sampah yang menimbun di saluran tersebut. Langkah ini dilakukan untuk mengantisipasi terjadinya genangan air saat musim hujan, sekaligus menjaga kebersihan dan kesehatan lingkungan.

Baca Juga :  Pantau Perkembangan Wilayah' Babinsa Koramil 01/Lasolo Rutin Lakukan Komsos

Serda Rusman menyampaikan bahwa kegiatan karya bakti ini bertujuan untuk membangun semangat gotong-royong, meningkatkan kepedulian masyarakat, serta menciptakan lingkungan yang bersih, asri, dan nyaman. “Melalui kerja bakti bersama, kita bisa mempererat kebersamaan sekaligus memberikan manfaat nyata bagi masyarakat,” ujarnya.

Berita Terkait

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Lemo Bajo
‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa
‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Silaturahmi dan Kesadaran Keselamatan Warga
‎Patroli Bersama Komduk Perkuat Sinergi dan Kedekatan TNI dengan Masyarakat di Konawe Utara
‎Danramil 1430-01/Lasolo Hadiri Penyerahan Bantuan Sembako untuk Korban Angin Puting Beliung

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:19 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Lemo Bajo

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:58 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:56 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:17 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:41 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia

Berita Terbaru