Babinsa Koramil 02/Asera Jalin Komsos dengan Penjual Pokea (Kerang), Pererat Hubungan dengan Warga Binaan

- Editorial Team

Jumat, 2 Mei 2025 - 15:00 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KONUT – Dalam rangka penguatan teritorial dan pembinaan pemberdayan wilayah pertahanan Konawe Utara, Kodim 1430/Konut Pratu Alfri palesa, Babinsa Koramil 1430-02/Asera melaksanakan komsos bersama warga binaan di Desa Andedao kec.Asera kab. Konawe Utara. Prov. Sultra. Jumat (02/5/2025)

Kegiatan tersebut berlangsung di salah satu rumah warga yang juga menjadi tempat usaha kecil penjualan kerang. Dalam kesempatan itu, Babinsa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas serta mengajak warga untuk tetap menjaga kebersihan lingkungan, terutama dalam pengelolaan limbah hasil laut agar tidak mencemari lingkungan sekitar.

Baca Juga :  ‎Babinsa Serda Wawan Darmawan Laksanakan Komsos dan Pemantauan Wilayah Bersama Kepala Desa Lambudoni

“Kegiatan Komsos seperti ini penting agar Babinsa mengetahui kondisi dan permasalahan yang dihadapi masyarakat sehari-hari, sekaligus menjalin keakraban dan membangun sinergi dengan warga,” ujar Babinsa

Baca Juga :  Babinsa Ramil 01/Lasolo Laksanakan Komsos di Desa Awila untuk Ciptakan Wilayah Aman dan Tentram

Warga pun menyambut baik kehadiran Babinsa. Salah satu penjual kerang menyampaikan bahwa kehadiran aparat TNI yang berbaur langsung dengan warga sangat membantu dan memberikan rasa aman.

Melalui kegiatan ini, diharapkan tercipta hubungan yang harmonis antara TNI dan rakyat serta memperkuat ketahanan wilayah dari tingkat desa.

Berita Terkait

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Lemo Bajo
‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa
‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Silaturahmi dan Kesadaran Keselamatan Warga
‎Patroli Bersama Komduk Perkuat Sinergi dan Kedekatan TNI dengan Masyarakat di Konawe Utara
‎Danramil 1430-01/Lasolo Hadiri Penyerahan Bantuan Sembako untuk Korban Angin Puting Beliung

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 15:19 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Komsos dan Pemantauan Wilayah di Desa Lemo Bajo

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:58 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:56 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:17 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:41 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia

Berita Terbaru