Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos Kamtibmas di Desa Mataiwoi

- Editorial Team

Senin, 23 Juni 2025 - 14:20 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KONUT – Dalam rangka rangka penguatan teritorial dan pembinaan pemberdayan wilayah pertahanan Konawe Utara, Kodim 1430/Konut dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1430-02/Asera, Serda Wawan Darmawan, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Mataiwoi, Kecamatan Andowia, Kabupaten Konawe Utara, Provinsi Sulawesi Tenggara, Senin (23/06/2025).

Baca Juga :  Kodim 1430/Konut Bersama Pemerintah Daerah Kabupaten Konawe Utara melaksanakan apel siaga darurat

Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat, serta menggali informasi yang berkembang di lingkungan warga. Dalam pertemuan tersebut, Serda Wawan Darmawan mengajak warga untuk senantiasa menjaga keamanan lingkungan, menjauhi segala bentuk pelanggaran hukum, serta meningkatkan rasa peduli antar sesama.

“Melalui komunikasi sosial, kita bisa mengetahui situasi dan kondisi warga di wilayah binaan secara langsung, serta menjadi sarana untuk menyampaikan pesan-pesan positif terkait Kamtibmas,” ujar Serda Wawan.

Baca Juga :  TNI dan Warga Bersatu, Serka Aswar Pimpin Karya Bakti Perbaikan Jalan di Kelurahan Molawe

Warga Desa Mataiwoi menyambut baik kehadiran Babinsa dan menyampaikan apresiasi atas perhatian dan keterlibatannya dalam menjaga keamanan dan kenyamanan desa.

Kegiatan ini sejalan dengan tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak satuan kewilayahan TNI AD dalam mendukung pembinaan teritorial serta menjaga kondusivitas wilayah.

Berita Terkait

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa
‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut
‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia
‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Silaturahmi dan Kesadaran Keselamatan Warga
‎Patroli Bersama Komduk Perkuat Sinergi dan Kedekatan TNI dengan Masyarakat di Konawe Utara
‎Danramil 1430-01/Lasolo Hadiri Penyerahan Bantuan Sembako untuk Korban Angin Puting Beliung
‎Patroli Bersama Komduk, Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusivitas Wilayah Kodim 1430/Konut

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 20:58 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergi TNI dan Masyarakat Jaga Kondusifitas Wilayah Kodim 1430/Konut

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:56 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Laksanakan Pemantauan Wilayah dan Komsos di Desa Ulusawa

Selasa, 13 Januari 2026 - 21:17 WITA

‎Patroli Bersama Komduk Wujud Sinergitas TNI dan Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah Kodim 1430/Konut

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:41 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-02/Asera Laksanakan Komsos di Kantor Kecamatan Andowia

Selasa, 13 Januari 2026 - 15:35 WITA

‎Babinsa Koramil 1430-01/Lasolo Perkuat Silaturahmi dan Kesadaran Keselamatan Warga

Berita Terbaru